Tak Hanya Bagus untuk Tulang, Inilah 5 Manfaat Minum Susu Tiap Hari

- 18 Mei 2022, 15:00 WIB
Manfaat minum susu setiap hari. Unsplash/The Humble Co
Manfaat minum susu setiap hari. Unsplash/The Humble Co /

Karena merasa kenyang lebih lama sehingga membuat nafsu makan bisa berkurang.

Baca Juga: Kenali 5 Penyebab Ban Mobil dan Motor Cepat Botak Pada

Lebih Berenergi

Mengkonsumsi susu setiap hari akan membuatmu lebih berenergi. Hal ini terjadi karena kandungan dari karbohidrat yang terdapat dalam susu.

Membantu Proses Pemulihan

Kandungan protein pada susu yang cukup tinggi berfungsi untuk membantu tubuh dalam proses pembentukan sel baru untuk mengganti sel lama yang rusak.

Dengan mengkonsumsi susu setiap hari akan bisa membantu pemulihan tubuh setelah sakit untuk lebih cepat.

Menyehatkan Jantung

Segelas susu selain menyehatkan tulang juga bisa mengurangi risiko penyakit jantung. Kandungan lemak, kalsium, dan potasium yang terkandung pada susu akan menyehatkan jantung.

Baca Juga: Menentramkan Jiwa, Berikut Ini 5 Destinasi Wisata Rohani di Jogja

Halaman:

Editor: Angga Hardiyansah

Sumber: EatingWell


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah