7 Ide Menu Sarapan yang Bergizi, Jangan Hanya Nasi Uduk Saja

- 29 Juni 2022, 08:15 WIB
7 Ide menu sarapan yang bergizi selain nasi uduk.
7 Ide menu sarapan yang bergizi selain nasi uduk. /instagram.com/@gembulfoodie

PORTAL GUNUNGKIDUL – Semua orang pasti sudah mengethui betapa pentingnya sarapan sebelum memulai aktifitas.

Salah satu andalan menu sarapan bagi kebanyakan orang adalah nasi uduk. Padahal masih banyak menu lain yang menggugah selera.

Berikut ini 7 ide menu sarapan yang bergizi selain nasi uduk yang bisa anda coba.

Baca Juga: Berburu Pakaian Brand Ternama dan Murah di Pasar Baru

  1. Apel dan Sorgum

Sorgum sendri merupakan jenis gandum utuh. Gandum ini memiliki keunggulan, yakni bebas dari gluten.

Sorgum sendiri memiliki rasa yang cenderung lebih pedas dengan tekstur lebih kenyal.

Untuk menambah rasa dan tekstur, maka anda bisa mencampurkan buah-buahan, salah satunya adalah apel.

  1. Banana Muffin

Pisang dikenal memeiliki kandungan yang sangat baik untuk tubuh dan menjadi sumber pangan yang baik untuk sarapan.

Dengan menambahkan pisang pada muffin, anda akan mendapati hidangan sarapan yang sangat lezat.

Halaman:

Editor: Angga Hardiyansah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x