Tidur Jadi Nyaman! Cara Sederhana Usir Nyamuk dengan Aman, Efektif dan Bahan yang Mudah Didapat di Rumah

- 16 Desember 2023, 07:51 WIB
TIDUR JADI NYAMAN! Cara Sederhana Usir Nyamuk dengan Aman, Efektif dan Bahan yang Mudah Didapat di Rumah
TIDUR JADI NYAMAN! Cara Sederhana Usir Nyamuk dengan Aman, Efektif dan Bahan yang Mudah Didapat di Rumah /

Lintas Gunungkidul - Nyamuk merupakan hewan kecil yang sangat mengganggu dan menyebabkan ketidaknyamanan saat tidur atau bersantai.

Selain itu, gigitan nyamuk juga dapat menyebabkan penyakit serius seperti Demam Berdarah Dengue (DBD) dan Malaria.

Untuk mengatasi masalah ini, banyak orang menggunakan berbagai jenis obat nyamuk seperti bakar, elektrik, atau semprot.

Baca Juga: PERGI JAUH! Cara Mengusir Tikus Dengan Menggunakan Alat Sederhana yang Dapat Ditemukan di Rumah

Namun, perlu diingat bahwa penggunaan obat nyamuk tersebut dapat berdampak buruk pada sistem pernapasan.

Kebanyakan obat nyamuk yang tersedia di pasaran mengandung bahan kimia berbahaya yang dapat merugikan kita jika terhirup dalam jangka panjang.

Oleh karena itu, kami ingin membagikan kepada Anda sebuah solusi yang aman, efektif, dan mudah didapatkan untuk mengusir nyamuk dari rumah Anda.

Cara Usir Nyamuk sangat sederhana

Siapkan 4 batang serai atau sereh, lalu bersihkan tanpa perlu mencucinya agar aroma serai tetap tajam.

Potong serai menjadi bagian kecil-kecil dan rebus dengan air bersih hingga mendidih dan berubah warna.

Halaman:

Editor: Anharul Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x