ORANG KAYA DAPAT BANSOS? Laporkan Saja, Begini Cara Lapor Penerima Bantuan yang Tidak Tepat Sasaran Lewat Hp

- 13 Desember 2023, 10:02 WIB
ORANG KAYA DAPAT BANSOS? Laporkan Saja, Begini Cara Lapor Penerima Bantuan yang Tidak Tepat Sasaran Lewat Hp
ORANG KAYA DAPAT BANSOS? Laporkan Saja, Begini Cara Lapor Penerima Bantuan yang Tidak Tepat Sasaran Lewat Hp /

Lintas Gunungkidul - Bantuan Sosial (bansos) merupakan program yang dicanangkan oleh pemerintah untuk menangani masalah kemiskinan.

Namun, terkadang terdapat penerima yang tidak pantas mendapatkan bansos. Namun jangan khawatir, kini Anda dapat melaporkannya melalui HP Anda.

Melakukan pelaporan melalui HP adalah kontribusi Anda dalam membantu pemerintah agar penyaluran bansos lebih merata.

Baca Juga: GAWAT! Apakah BLT El Nino Tidak Cair Karena Sudah Musim Hujan? Simak Penjelasan dan Jadwal Pencairan Terbaru

Bukti empiris menunjukkan bahwa bansos yang tepat sasaran memberikan bantuan yang sangat dibutuhkan bagi masyarakat, terutama dari segi ekonomi.

Sayangnya, penyaluran bansos tak luput dari kontroversi, salah satunya adalah penyaluran yang tidak tepat sasaran.

Masih banyak penerima bansos yang sesungguhnya bukanlah masyarakat kurang mampu. Bahkan ada juga yang memiliki fasilitas mewah namun tetap menerima bansos.

Baca Juga: Jangan Berharap El Nino! Berikut Bansos 400.000 Cair Bulan Desember Langsung ke Pengguna BRI, BNI dan Mandiri

Penyaluran bansos yang tidak tepat sasaran ini biasanya disebabkan oleh petugas lapangan yang enggan memperbarui data DTKS.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah