Mudah dan Cepat! Syarat Terbaru KUR Mandiri 2023 Tanpa Jaminan, Cair Hingga Rp 500 dengan Bunga Rendah

- 4 November 2023, 08:00 WIB
Mudah dan cepat! Syarat KUR mandiri terbaru 2023, cair Rp 500 juta dengan bunga rendah
Mudah dan cepat! Syarat KUR mandiri terbaru 2023, cair Rp 500 juta dengan bunga rendah /

Lintas Gunungkidul - Berikut ini adalah syarat-syarat terbaru untuk mengajukan pinjaman KUR Mandiri pada bulan November 2023.

Memenuhi syarat-syarat ini merupakan langkah wajib dalam mengajukan pembiayaan melalui program KUR Mandiri.

Bank Mandiri menyediakan pinjaman hingga Rp 500 juta dengan suku bunga yang terbilang rendah. Lalu, apa saja syarat-syarat yang harus dipenuhi untuk mengajukan pinjaman tersebut?

Baca Juga: Ketahui 3 Jenis KUR Mandiri dan Syarat Pengajuan Terbaru, Pinjaman Tanpa Agunan Hingga Rp 500 juta

Berikut adalah beberapa syarat pengajuan pinjaman KUR Mandiri tahun 2023:

1. Memiliki kartu tanda penduduk (KTP) sebagai bukti identitas pribadi.
2. Memiliki NPWP atas nama pribadi atau perusahaan (untuk pinjaman dengan jumlah besar).
3. Memiliki izin usaha yang berlaku dan masih aktif.
4. Memiliki Kartu Keluarga sebagai bukti hubungan keluarga.
5. Akta Nikah bagi yang sudah menikah.
6. Menyediakan jaminan yang setara dengan nominal batas maksimal pinjaman (untuk pinjaman dengan jumlah besar).
7. Memiliki riwayat usaha yang baik dan lancar.

Bagi mereka yang mengajukan pinjaman dengan jumlah lebih dari Rp 10 juta, diharuskan menyertakan surat jaminan.

Surat jaminan tersebut harus memiliki nilai yang setara dengan batas maksimal pinjaman yang diajukan.

Sebagai contoh, sertifikat tanah atau bangunan bisa digunakan sebagai surat jaminan.

Baca Juga: Ternyata Mudah, Ini Cara dan Syarat Pengajuan KUR Mandiri Tanpa Agunan Hingga Rp 500 juta

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah