4 Manfaat Cuka Sari Apel untuk Kesehatan Rambut, Buat Rambut Berkilau Hingga Atasi Ketombe

- 22 Mei 2022, 19:09 WIB
Manfaat cuka sari apel untuk rambut. Unsplash/Theme Photos
Manfaat cuka sari apel untuk rambut. Unsplash/Theme Photos /

PORTAL GUNUNGKIDUL – Rambut merupakan mahkota yang berharga yang perlu dilakukan perawatan agar sehat, segar, dan terbebas dari ketombe. 

Hal inilah yang menjadi alasan perlunya melakukan perawatan maksimal dengan  memakai bahan-bahan alami salah satunya cuka sari apel. Berikut ini 4 manfaat cuka sari apel untuk kesehatan rambut, buat rambut berkilau hingga mengatasi ketombe

Cuka sari apel mempunyai bermacam manfaat yang baik untuk kesehatan rambut. Sebut saja menyeimbankan PH rambut, mengobati ketombe, dan meningkatkan kilau rambut.

Dirangkum portalgunungkidul.com dari laman stylecraze, berikut ini 4 manfaat cuka sari apel untuk kesehatan rambut dan cara penggunaannya yang tepat.

Baca Juga: Tak Perlu Banyak Uang, Inilah 5 Dekorasi Pernikahan Dengan Biaya Murah

  1. Penyeimbang PH Rambut

Nutrisi yang ada dalam cuka sari apel berupa asam asetat memberi efek positif pada rambut, karena mempunyai PH yang dipercaya mampu meningkatkan tingkat PH pada kulit kepala.

Oleh karena itu, tidak ada salahnya penting memakai cuka sari apel dengan PH alami yang tidak dimiliki produk perawatan rambut lainnya.

  1. Memiliki Sifat Antibakteri dan Anti Jamur

Nutrisi asam asetat dalam cuka sari apel memberi dampak pada rambut yakni  mampu menjaga kulit kepala dan rambut yang dimiliki tetap sehat.

Hal menarik adanya zat senyawa fenolik bersifat antimikroba dan antioksidan bertindak melawan pertumbuhan jamur maupun bakteri sehingga kesehatan rambut  terjaga.

Halaman:

Editor: Angga Hardiyansah

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x