PIP Cair bulan Juni 2024 Sudah Memasuki Tahap 2, Pemerintah Naikkan Bantuan Hampir 100 Persen, Cek Sekarang!

- 16 Juni 2024, 10:00 WIB
PIP Cair bulan Juni 2024 Sudah Memasuki Tahap 2, Pemerintah Naikkan Bantuan Hampir 100 Persen, Cek Sekarang!
PIP Cair bulan Juni 2024 Sudah Memasuki Tahap 2, Pemerintah Naikkan Bantuan Hampir 100 Persen, Cek Sekarang! /

Lintas Gunungkidul - Program Indonesia Pintar atau PIP, yang digagas sejak tahun 2014 kini sudah memasuki pencairan tahap kedua untuk bulan Juni 2024. Pemerintah juga menaikkan uang bantuan kepada siswa SMA (Sekolah Menengah Atas) menjadi hampir 100 persen.

Jumlah bantuan PIP tahun ini berbeda dibandingkan tahun lalu, jika siswa SMA mendapatkan Rp 1.000.000 kini akan mendapatkan Rp 1.800.000 pada tahun 2024.

Sedangkan, jumlah untuk siswa kelas awal dan akhir tahun lalu mendapatkan Rp 500.000, tahun ini akan mencairkan PIP sebesar Rp 900.000.

Baca Juga: Cair 450 Ribu!! Apa Langkah Selanjutnya Setelah Aktivasi PIP Kemdikbud? Simak Panduannya Disini Penting

Namun, jumlah bantuan PIP untuk siswa SD dan SMP tidak mengalami kenaikan, nominalnya tetap sama seperti tahun lalu.

Siswa SD tetap mendapatkan Rp 450.000 dan Rp 225.000 untuk siswa kelas awal dan akhir.

Kemudian, siswa SMP berhak mendapatkan Rp 750.000 dan Rp 375.000 untuk siswa yang sedang menempuh kelas awal dan akhir.

Baca Juga: Info PIP 2024 Kapan Cair : Cair Lagi Hari Ini 1,8 Juta, Simak Cara Cek Penerima PIP 2024 SD Lewat HP

Berdasarkan jadwal yang telah ditetapkan oleh Kemendikbud Ristek, untuk pencairan pada bulan Juni 2024 sudah memasuki tahap kedua, total ada 3 tahap pencairan PIP yang dilakukan pada tahun ini.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini