5 Tema Dekorasi Pernikahan Sederhana Namun Tetap Mewah dan Elegan

- 9 Mei 2022, 10:00 WIB
Tema pernikahan outdoor. Unsplash/Arshad Pooloo
Tema pernikahan outdoor. Unsplash/Arshad Pooloo /

PORTAL GUNUNGKIDUL – Prosesi pernikahan merupakan salah satu momen sakral yang tak ingin terlewatkan begitu saja. Namun terkadang biaya menjadi kendala untuk menciptakan pernikahan yang mewah dan elegan.

Namun hal itu tak seluruhnya benar, dengan memilih tema yang tepat, maka pernikahan yang mewah tetap bisa dilaksanakan.Berikut ini 5 tema dekorasi pernikahan sederhana namun tetap mewah dan elegan.

Apalagi pemilihan tema dekorasi pernikahan ini tetap mengedepankan kesakralan dari momen pernikahan itu sendiri. Jadi tak ada alasan untuk menolak ide dekorasi pernikahan ini.

Selain itu, yang terpenting dalam sebuah pesta perkawinan terletak pada pengucapan janji suci, bukan pada pestanya.

Baca Juga: Sejarah dan Keunikan Kawasan Wisata Pertapaan Kembang Lampir di Gunung Kidul

Dirilis dari culturewedding, berikut ini 5 tema dekorasi pernikahan sederhana namun tetap mewah dan elegan.

  1. Tema Taman Bunga

Ide dekorasi taman bunga ini selain hanya memerlukan biaya yang ringan, tema ini juga cocok untuk ruangan yang tak terlalu luas.

Jika memiliki ruangan yang sempit, pilihlah kursi pengantin yang menyatu. Hindari juga meletakkan pot yang besar.

  1. Tema Outdoor

Tema outdoor kini memang tengah hype. Selain biaya yang dikeluarkan ringan, tema ini juga akan membuat suasana menjadi lebih damai.

Halaman:

Editor: Angga Hardiyansah

Sumber: culturewedding


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah