Bingung Bagaimana Cara Daftar Pinjaman KUR BRI Online? Simak Cara Pengajuan di kur.bri.co.id

- 8 Februari 2024, 18:00 WIB
Bingung Bagaimana Cara Daftar Pinjaman KUR BRI Online? Simak Cara Pengajuan di kur.bri.co.id
Bingung Bagaimana Cara Daftar Pinjaman KUR BRI Online? Simak Cara Pengajuan di kur.bri.co.id /

5. Klik tombol "Ajukan Pinjaman KUR"

6. Baca dengan seksama ketentuan dan syarat yang tertera pada halaman tersebut.

7. Setelah itu, pilih opsi "Saya adalah nasabah BRI", "Setuju dan Ajukan Pinjaman", dan "I'm not a Robot".

8. Isi informasi data diri dan data usaha secara lengkap dan benar pada halaman berikutnya.

9. Unggah dokumen-dokumen pendukung yang diminta.

10. Klik "Selanjutnya" untuk menuju halaman pengajuan pinjaman.

11. Isi data mengenai nominal dan tenor yang diajukan.

12. Klik "Hitung Angsuran" dan pahami ilustrasi angsuran yang diajukan.

13. Terakhir, klik "Ajukan Pinjaman" dan tunggu hingga halaman persetujuan pinjaman ditampilkan.

Demikian informasi mengenai cara daftar pinjaman KUR BRI online lewat hp di kur.bri.co.id dengan mudah.***

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah