Pinjaman KUR Mandiri Tanpa Usaha dan Agunan? Ada, Simak Angsuran KUR Mandiri Rp35 Juta

- 20 Januari 2024, 20:37 WIB
Nasabah bisa mengajukan KUR Mandiri tanpa aguunan dan tanpa memiliki usaha
Nasabah bisa mengajukan KUR Mandiri tanpa aguunan dan tanpa memiliki usaha /

Lintas Gunungkidul - Layanan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Mandiri telah dibuka, dengan bunga yang sangat ringan yaitu 0,2% efektif dapat membantu permodalan anda. Meskipun tanpa agunan dan tidak memiliki usaha ternyata anda bisa mengajukan KUR Mandiri.

Pengajuan KUR Mandiri tanpa agunan dan tidak memiliki usaha dapat anda lakukan, akan tetapi tentunya dengan mematuhi segala peraturan yang telah berlaku.

Sebelumnya, untuk tahun ini KUR Mandiri dibuka lebih awal daripada tahun 2023 yang lalu.

Pasalnya pemerintah telah menaikan anggaran untuk KUR. Hal tersebut sesuai dengan komitken pemerintah untuk membantu percepatan perekonomian rakyat.

Selain itu juga karena KUR mendapatkan hasil evaluasi yang bagus, baik dari masyarakat maupun dari pemerintah.

Berikut ini akan kami informasikan terkait dengan beberapa persyaratan wajib nasabah untuk pengajuan KUR Mandiri terbaru.

Baca Juga: Pernah Punya Pinjaman Tapi Mau Mengajukan KUR? Informasi Terbaru Tabel KUR Mandiri Pinjaman Hingga Rp30 Juta

Persyaratan Penerima KUR Mandiri Terbaru

• Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)

• UMKM dari anggota keluarga dari pekerja yang bepenghasilan tetap atau bekerja sebagai pekerja migran Indonesia.

Halaman:

Editor: Fauza Mustika Faqih

Sumber: Laman Bank Mandiri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah