Update BPNT dan PKH Mei - Juni 2024 di Aplikasi SIKS NG, Apakah Sudah SP2D?

- 4 Mei 2024, 14:00 WIB
Update BPNT dan PKH Mei - Juni 2024 di Aplikasi SIKS NG, Apakah Sudah SP2D?
Update BPNT dan PKH Mei - Juni 2024 di Aplikasi SIKS NG, Apakah Sudah SP2D? /

Lintas Gunungkidul - Kabar terkini pencairan BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) dan PKH (Program Keluarga Harapan) untuk alokasi pencairan Mei - Juni 2024.

BPNT dan PKH telah menjadi peringan bagi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari, pemerintah membagikan kedua jenis Bansos tersebut dengan tujuan dan kegunaan yang berbeda.

KPM (Keluarga Penerima Manfaat) yang mendapatkan bantuan, akan menggunakan dana bantuannya sesuai dengan jenis Bansos yang diterima.

Baca Juga: 8 Bansos bulan Mei 2024 Cair untuk Semua Masyarakat, Begini Cara Cek Penerima Bantuan dari Pemerintah

Pertama, KPM BPNT akan menerima dana yang akan digunakan untuk membeli kebutuhan pangan, karena jenis bantuan tersebut berasal dari program sembako.

Sementara, KPM PKH adalah bantuan pemenuhan kebutuhan dasar seperti pangan dan sandang, yang penerimanya terdapat 7 kategori mulai dari Balita hingga Lansia dengan jumlah bantuan yang berbeda.

Saat ini status pencairan BPNT dan PKH alokasi Mei - Juni 2024 di aplikasi SIKS NG milik operator desa belum menunjukkan tanda-tanda sinyal Surat Tanda Pencairan Dana Turun atau SP2D.

Baca Juga: Menko Airlangga Beri Kepastian BLT Mitigasi Jadi Cair atau Tidak, Ketum Golkar Bicara Soal APBN

Bahkan, jauh lebih daripada itu, hingga tanggal 3 Mei 2024 di aplikasi tersebut belum mencantumkan periode salur BPNT dan PKH untuk bulan Mei - Juni 2024.

Halaman:

Editor: Khoirul Dwi Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah